Polres Malang Siap Kawal Tarif Tes PCR di Beberapa Rumah Sakit

KANJURUHAN, Malagpost.id – Kapolres Malang AKBP Bagoes Wibisono tengah merencanakan peninjauan untuk pengecekan pemberlakuan tarif tes Swab PCR Covid-19. Hal ini sesuai Instruksi Presiden RI Joko Widodo dalam SE yang berlaku. Bagoes... Read more »

Kejaksaan Negeri Kota Malang Temukan Fakta Baru Kasus Korupsi di SMKN 10 Malang

BALAIKOTA, Malangpost.id – Sejumlah fakta baru telah ditemukan oleh Tim penyidik Kejaksaan Negeri Kota Malang terkait dugaan kasus korupsi SMKN 10 Kota Malang. Hal tersebut disampaikan oleh Dino Kriesmiardi selaku Pisdus Kejaksaan... Read more »
daftar jadi netwriter
Dimas Cipta Putra ditangkap di SPBU Kerobokan

Pemuda 27 Tahun Ditangkap di SPBU Kerobokan, Diduga Pengedar Narkoba

KRIMINAL, Malangpost.id – Seorang pemuda berusia 27 tahun ditangkap pada Selasa (3/8/2021) di SPBU Kerobokan, Banjar Baru Culung, Kuta Utara, Badung pada pukul 15.10 WITA. Pemuda ini Bernama Dimas Cipta Putra yang... Read more »

Terduga Teroris di Malang Ternyata Sering Sebar Majalah Terkait Dakwah Islam

BALAIKOTA, Malangpost.id – Pasangan suami istri warga di Jalan Joyo Utomo, Kelurahan Merjosari, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang, digrebek oleh Detasemen Khusus atau Densus 88 Antiteror Polri, pada Senin, (16/8). Pasutri tersebut dengan... Read more »

Kembangkan Kewirausahaan Siswa, SMK Sriwedari Bikin Minuman Herbal Instan

DIKSAR, Malangpost.id – Melalui Unit Produksi Jasa (UPJ), SMK Sriwedari Malang kembangkan produk minuman herbal. Hadirnya produk tersebut diilhami oleh situasi pandemi Covid-19 yang kini sedang terjadi. “Selama pandemi karena siswa tidak... Read more »

Kapolres Malang Kota Akan Siapkan Personil Dalam Aksi Demo Penolakan Luhut Pandjaitan

BALAIKOTA, Malangpost.id – Kapolres Malang Kota merespon kabar seruan demo menolak rencana kedatangan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan ke Malang Raya, Jawa Timur. Kapolresta Malang Kota AKBP Budi Hermanto... Read more »

Beredar Seruan Aksi Demo Penolakan Kedatangan Luhut Pandjaitan ke Malang, Berikut Tuntutannya

BALAIKOTA, Malangpost.id – Beredar pesan berantai menyerukan aksi demo menolak kedatangan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan ke wilayah Malang Raya, Jawa Timur. Kabarnya Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan sekaligus Koordinator PPKM Jawa Bali telah mengumumkan perpanjangan PPKM... Read more »

Besok, Menko Marves Luhut Panjaitan Sambangi Malang Raya

KANJURUHAN, Malangpost.id – Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves), Luhut Binsar Panjaitan yang juga sebagai Koordinator PPKM di Jawa dan Bali akan dijadwalkan tinjau pelaksanaan PPKM Level 4 di Malang... Read more »

Gusdurian Malang Bantu Warga Kota Malang Isoman Dengan Berikan Paket Sembako

BALAIKOTA, Malangpost.id – Gusdurian Malang (Garuda) anak komunitas dari Jaringan Gusdurian ikut berpartisipasi dalam membantu warga yang terpapar Covid-19 yang tengah menjalani isolasi mandiri (isoman). Kader penerus Gus Dur itu menyalurkan bantuan... Read more »

Lima Mahasiswa UM Ciptakan Qurraci, Media Pembelajaran Interaktif Al-Qur’an dan Natural Science

KAMPUS, Malangpost.id – Lima mahasiswa Universitas Negeri Malang (UM) mengembangkan produk pembelajaran bernama Qurraci untuk siswa SMA. Qurraci merupakan sebuah media pembelajaran interaktif Al-Qur’an dan natural science berbasis Augmented Reality (AR). Kelima... Read more »

Kunjungi Alamat Baru Kami

This will close in 0 seconds